Profil Pelabuhan Perikanan Indonesia
- PPS (Pelabuhan Perikanan Samudera)
- PPN (Pelabuhan Perikanan Nusantara)
- PPP (Pelabuhan Perikanan Pantai)
- PPI (Pangkalan Pendaratan Ikan)
Pelabuhan tersebut dikategorikan menurut kapasitas dan kemampuan masing-masing pelabuhan untuk menangani kapal yang datang dan pergi serta letak dan posisi pelabuhan.
Karakteristik Kelas Pelabuhan PPS, PPN, PPP, dan PPI :
No | Kriteria Pelabuhan Perikanan | PPS | PPN | PPP | PPI |
1 | Daerah operasional kapal ikan yang dilayani | Wilayah laut teritorial, Zona Ekonomi Ekslusif (ZEEI) dan perairan internasional | Perairan ZEEI dan laut teritorial | Perairan pedalaman, perairan kepulauan, laut teritorial, wilayah ZEEI | Perairan pedalaman dan perairan kepulauan |
2 | Fasilitas tambat/labuh kapal | >60 GT | 30-60 GT | 10-30 GT | 3-10 GT |
3 | Panjang dermaga dan Kedalaman kolam | >300 m dan >3 m | 150-300 m dan >3 m | 100-150 m dan >2 m | 50-100 m dan >2 m |
4 | Kapasitas menampung Kapal | >6000 GT (ekivalen dengan 100 buah kapal berukuran 60 GT) | >2250 GT (ekivalen dengan 75 buah kapal berukuran 30 GT) | >300 GT (ekivalen dengan 30 buah kapal berukuran 10 GT) | >60 GT (ekivalen dengan 20 buah kapal berukuran 3 GT) |
5 | Volume ikan yang didaratkan | rata-rata 60 ton/hari | rata-rata 30 ton/hari | - | - |
6 | Ekspor ikan | Ya | Ya | Tidak | Tidak |
7 | Luas lahan | >30 Ha | 15-30 Ha | 5-15 Ha | 2-5 Ha |
8 | Fasilitas pembinaan mutu hasil perikanan | Ada | Ada/Tidak | Tidak | Tidak |
9 | Tata ruang (zonasi) pengolahan/pengembangan industri perikanan | Ada | Ada | Ada | Tidak |
Pelabuhan Perikanan Samudera (PPS) | |
|
Daftar Pelabuhan Kelas Pelabuhan Perikanan Samudera | |||||
Terdapat 5 Pelabuhan Pelabuhan Perikanan Samudera, yaitu: 1. PPS Belawan Jl. Gabion Belawan Medan 2. PPS Bungus Jl. Raya Padang, Painan KM 16, Padang 3. PPS Cilacap Jl. Lingkar Timur No. 2 Teluk Penyu, Cilacap 4. PPS Kendari Jl. Samudra No. 1, Kendari 5.PPS Nizam Zachman Jakarta Jl. Muara Baru Ujung Penjaringan, Jakarta
|
Pelabuhan Perikanan Pantai(PPP)
Pelabuhan perikanan Pantai (PPP) dikenal juga sebagai pelabuhan perikanan type C atau kelas II.
Pelabuhan ini dirancang untuk melayani kapal perikanan berukuran 5 – 15 GT.
Pelabuhan ini dapat menampung 50 kapal atau 500 GT sekaligus.
Pelabuhan ini juga melayani kapal ikan yang beroperasi di perairan pantai.
Jumlah ikan yang didaratkan sekitar 15 – 20 ton / hari atau sekitar 4.000 ton / tahun.
Daftar Pelabuhan Kelas Pelabuhan Perikanan Pantai
Terdapat 46 Pelabuhan Pelabuhan Perikanan Pantai, yaitu:
1. PPP Asemdoyong Desa Asemdoyong, Kec. Taman – Pemalang
2. PPP Bacan Desa Panambuang, Kec. Bacan – Halmahera Utara
3. PPP Bajomulyo Jl. Hang Tuah 79 Desa Bajomulyo, Kec. Juwana. Juwana
4. PPP Banjarmasin Jl. Barito Hulu No 41 RT 77 RW 04, Banjarraya, Pelambuan Banjarmasin,
5. PPP Bawean Jl. Pedoman Sangkapura, Bawean, Gresik Ir. Hari Tulaksmono
6. PPP Blanakan Desa Blanakan, Kec. Blanakan – Subang
7. PPP Bondet Desa Mertasinga, Kec. Cirebon Utara – Cirebon
8.PPP Cilauteureun Desa Kiara Kohok, Kec. Cikelet – Garut
9. PPP Ciparage Desa Ciparagejaya, Kec Tempuran – Karawang
10. PPP Dagho Desa Dagho Kec. Tamaco Kab. Sanghita Laut Sulawesi Utara
11. PPP Eretan Desa Eretan, Kec. Kandang Haur – Cirebon
12. PPP Hantipan Jl. Bapinang Hilir Po. BOX no. 6 Hantipan, Sampit, Kalimantan Tengah Ir. Abdul Gaffar
13. PPP Karangantu Jl. Banten Karangantu, Serang, Banten
14. PPP Karimunjawa PO BOX 3 Jepara telp. (0297) 312205 Uung Gunarso, A.Pi
15. PPP Klidang Lor Desa Karangasem Kec. Batang
16. PPP Kota Agung Desa Pasar Madang, Kec. Kota Agung – Tenggamus
17. PPP Kupang Jl. Yos Sudarso, Tenau, Kupang 0380-890065 Eduard Musa Nauk , BSc
18. PPP Kwandang Desa Ponelo, Kec. Kwandang – Gorontalo
19. PPP Labuhan Lombok Jl. Sambalia Km. 2 Labuhan Lombok, Desa Labuhan Lombok,
20. PPP Labuhan Maringgai Desa Gading Mas, Kec. Labuhan Maringgai – Lampung Timur
21. PPP Lampulo Jl. Sisingamangaraja Ujung 16, kotak pos 23, Desa Lampulo, KUta Alam, Banda Aceh
22. PPP Lekok Jl. Pelabuhan Perikanan Desa Jatirejo, Kec. Lekok – Pasuruan (0343) 481231 H.
23. PPP Lempasing Jl. RE. Martadinata Km. 6 Desa Sukajaya Kec. Teluk Betung Barat – Bandar Lampung
24. PPP Mayangan Desa Mayangan, Kec. Mayangan – Kota Probolinggo
25. PPP Morodemak Desa Purworejo, Kec. Bonang – Demak
26. PPP Muara Ciasem Desa Muara, Kec. Blanakan – Subang
27.. PPP Muncar Desa Kedungrejo, Kec. Muncar – Banyuwangi
28. PPP Paiton Jl. Raya Dringu KM 6 Desa Sumber Anyar, Kec. Paiton –
29. PPP Pengambengan Desa Pengambengan Kecamatan Negara Jembrana Bali
30. PPP Pondok Dadap Desa Tambakrejo, Kec. Sumbermanjing Wetan – Malang
31. PPP Puger Jl. Pantai 33 Desa Puger Kulon, Kec. Balong – Jember (0336) 721918 Syaiful Bachtoni, S.Pi
32.PPP Pulo Telo Desa Simaluaya, Kec. Pulau Baru, Kab. Nias – Sumatera Utara
33. PPP Sadeng Desa Songbanyu, Kec. Girisubo – Gunungkidul
34. PPP Sikakap Komplek PPP Sikakap Kab. Kep Mentawai Ir. Irwansyah Ian
35. PPP Sorong Jl. Jend. A. Yani (Kuda Laut) PO BOX 065, Sorong, Klademak I Sorong
36. PPP Sungai Liat Jl. Yos SudarsoNo.50, Sungailiat, Bangka 0717-92342 0717-92432
37. PPP Tarakan Jl. GajahmadaRT.22, Tarakan, Kalimantan Timur 0551-51146, 22192 0551-
38.PPP Tarempa Pelabuhan Perikanan Pantai Tarempa, Kepulauan Riau Herman
39. PPP Tasik Agung Jl. Dorang 01 Desa Tasik Agung Kec. Rembang
40. PPP Tawang Desa Gempolsewu, Kec. Weleri – Kendal
41. PPP Tegalsari Jl. Blanak 10 C Kel.Tegalsari,Kec.TegalBarat
42. PPP Teladas Desa Teladas, Kec. Gedung Meneng – Tulang Bawang
43. PPP Teluk Batang Jl. Pelabuhan, Teluk Batang
44. PPP Tobelo Desa Wosia, Kec. Tobelo – Halmahera Utara
45. PPP Tumumpa Desa Tumumpa, Kec Molas – Manad0
Casinos Near DC (NJ) - JTM Hub
BalasHapusJMGM 울산광역 출장샵 Casino Resort & Spa is conveniently located on 평택 출장샵 the beautiful shores of the Great 수원 출장안마 Smoky Mountains of New England. We also provide a 여수 출장마사지 variety 광주 출장마사지 of video gaming, live